Kata denah adalah kamus besar bahasa
Indonesia di artikan sebagai gambar rancangan bangunan. Artinya, denah
merupakan suatu dasar atau landasan saat merencanakan membangun sebuah hunian
tempat tinggal yang nyaman bagi keluarga.
Dari denah inilah dapat di baca dan
di bayangkan model, bentuk atau wujud bangunan rumah setelah terbangun
nantinya. Dengan denah akan tampak letak dari ruang public untuk menerima tamu,
ruang semi private untuk bercengkraman bersama seluruh keluarga, letak ruang
private yang akan digunakan aktivitas pribadi, hingga letak ruang servise yang
sejatinya diadakan untuk menunjang kebutuhan pokok sebagai penghuni rumah.
Semua hal tersebut dapat di tentukan dan direncanakan melalui sebuah gambar
yang bernama Denah.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar